Unordered List

6/recent/ticker-posts

Tabrakan Bruntun Diduga Rem Mobil Tangki Blong.

 
TANAH BUMBU, Kontak24jam.Net - Setidaknya ada 3 unit mobil yang  jadi korban kecelakaan yang rusak cukup parah disebabkan kecelakaan lalu lintas secara bruntun dikawasan Kelurahan gunung tinggi Batulicin pada Selasa (20/9/22) pada jam (11:45) WITA 

Lokasi kejadian kecelakaan di sekitaran Simpang pertigaan yang tak seberapa jauh dari komplek perkantoran Pemerintahan Kabupaten Tanah bumbu.

Adapun yang terlibat dalam kecelakaan beruntun tersebut,  ada 4 mobil, diantaranya 3 mini bus dan satu truck Tangki yang bermuatan. Crude Palm Oil (CPO)

Dilokasi kejadian tampak truck Tangki yang menabrak media jalan sedang tiga mobil tersebut,  terseret ketepi jalan 

Penyebab diduga rem mobil tangki blong saat akan berbelok di Simpang pertigaan sedangkan badan jalan agak menurun. (Turun gunungan) saat kejadian cuaca dalam ke adaan hujan.

Tak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut, kerugian materi karena rusaknya sejumlah mobil belum diketahui dan masih dalam penyelidikan pihak kepolisian polres Tanah bumbu. (Red)

Posting Komentar

0 Komentar